Menghidupkan kembali Makanan khas Kabupaten Kepulauan Meranti

26 November 2010

Kue Binka Ubi, Bolu Kemoje, sampai Lempeng Sagu, Lepat ubi,Cendol Sagu adalah jajanan khas Selat Panjang atau di Kabupaten Kepulauan Meranti sekarang sudah langka dan perlu di masyarakatkan kembali. Sebagai makanan khas daerah Kabupaten Kepulauan Meranti maka perlu usaha terutama keinginan Pemkab Kabupaten Kepulauan Meranti, apalagi hal ini sudah diketahui oleh Bupati Drs. Irwan Nasir, M.Si dan Dinas Perindustrian, perdagangan dan Koperasi Kabupaten Kepulauan Meranti, maka sudah sewajarnya Pemerintah melalui Dinas terkait menyusun Program untuk memunculkan kembali produk jajanan atau makanan khas Kabupaten Kepulauan Meranti. Sebagai daerah transit dan sesuai dengan Visi Kabupaten Kep. Meranti menjadikan Meranti sebagai pusat perdagangan antar pulau, maka jajanan dan makanan khas Meranti itu perlu di kembangkan kembali

0 komentar:

 
© Copyright 2010-2011 Kayu Ara All Rights Reserved.
Template Design by bakharuddin.Net | Powered by Blogger.com.